‘Catherine: Full Body’ Detilkan Jadwal DLC di Jepang

January 18, 2019 11:08
‘Catherine: Full Body’ Detilkan Jadwal DLC di Jepang

Atlus telah merilis jadwal DLC untuk “Catherine: Full Body” di Jepang. DLC ini serupa dengan konten DLC dari Limited Edition, tetapi bisa didapatkan oleh semua orang.

Berikut adalah jadwalnya:

14 Februari

  • Additional Playable Character Set (200 Yen) – Terdiri dari Catherine, Katherine, Rin, Orlando, Johnny, Tobi, Erica, dan Boss sebagai karakter yang bisa dimainkan dalam mode Babel dan Colosseum
  • Catherine “Ideal Voice” Full Voice Set (1.600 Yen) – Berisikan 9 suara tambahan untuk Catherine.
  • Catherine “Ideal Voice” Sexy Voice Set (600 Yen) – Terdiri dari Kana Asumi, Rina Satou, dan Nana Mizuki untuk Catherine
  • Catherine “Ideal Voice” Lovely Voice Set (600 Yen) – Terdiri Megumi Toyoguchi, Haruka Tomatsu, dan Ami Koshimizu untuk Catherine.
  • Catherine “Ideal Voice” Pretty Voice Set (600 Yen) – Terdiri Yui Horie, Aoi Yuuki, dan Rie Kugimiya untuk Catherine.
  • Catherine: Full Body Special PS4 Theme & Avatar Set (200 Yen) – Terdiri dari theme dan 3 avatar untuk PS4 bertemakan box art.
  • Catherine: Full Body Original PS Vita Theme (200 Yen) – Berisikan theme untuk PS Vita bertemakan box art.
  • Catherine: Full Body Vincent Special PS4 Theme & Avatar Set (200 Yen) – Terdiri dari theme dan 3 avatar untuk PS4 bertemakan Vincent.
  • Catherine: Full Body Vincent Original PS Vita Theme (200 Yen) – Berisikan theme untuk PS Vita bertemakan Vincent.
  • Catherine: Full Body Catherine Special PS4 Theme & Avatar Set (200 Yen) – Terdiri dari theme dan 3 avatar untuk PS4 bertemakan Catherine.
  • Catherine: Full Body Catherine Original PS Vita Theme (200 Yen) – Berisikan theme untuk PS Vita bertemakan Catherine.
  • Catherine: Full Body Katherine Special PS4 Theme & Avatar Set (200 Yen) – Terdiri dari theme dan 3 avatar untuk PS4 bertemakan Katherine.
  • Catherine: Full Body Katherine Original PS Vita Theme (200 Yen) – Berisikan theme untuk PS Vita bertemakan Katherine.
  • Catherine: Full Body Rin Special PS4 Theme & Avatar Set (200 Yen) – Terdiri dari theme dan 3 avatar untuk PS4 bertemakan Rin.
  • Catherine: Full Body Rin Original PS Vita Theme (200 Yen) – Berisikan theme untuk PS Vita bertemakan Rin.
  • Catherine: Full Body Character Avatar Set (300 Yen) – Avatar yang terdiri dari Orlando, Johnny, Tobi, Erica, Boss, Trisha, dan domba.

28 Februari

  • Persona 5 Playable Character Joker & Phantom Thieves Special Commentary Set (300 Yen) – Terdiri dari Joker dari Persona 5 sebagai karakter yang bisa dimainkan dalam mode Babel dan Colosseum, dan juga komentar spesial dari Phantom Thieves di Babel dan juga event khusus yang hanya bisa dilihat dalam Catherine: Full Body.

7 Maret

  • Konten Spesial Nero Glass (500 Yen) – Berisikan Nero Glasses yang bisa dikenakan untuk membuat karakter lain jadi mengenakan nightwear pada saat event dan di bar.

Catherine: Full Body akan rilis di Jepang pada tanggal 14 Februari untuk PlaySation 4 dan PlayStation Vita. Sedangkan versi Inggrisnya akan rilis pada tahun 2019 untuk PlayStation 4 saja. Demo telah dirilis di PlayStation Store Jepang.

Sumber: Gematsu

Sorry. No data so far.